Cerita Rumah

SOFT LENS, TAHUN KE-17

*photos by wikimedia.org

Tahun ini adalah tahun ke-17 saya memakai softlens, setelah 8 tahun sebelumnya berkutat dengan tebalnya kacamata.

Saya mulai memakai kacamata di kelas 3 SD. Awalnya bermula dari Mama yang melihat lumayan banyaknya kesalahan tulis saya di buku ulangan ataupun catatan. Tadinya Mama juga mengira itu cuma sekedar salah tulis, atau saya yang kurang teliti, bahkan beliau sempat mengira saya cuma ikut-ikutan anak tetangga yang memang suka menyipit-nyipitkan mata. Tapi untunglah Mama menindaklanjuti kecurigaannya, dan membawa saya ke dokter mata. Hasilnya, cukup mengejutkan, saya minus 3 di mata kanan, dan minus 1 di mata kiri. Continue reading “SOFT LENS, TAHUN KE-17”